20 April, 2014

Istana Air Taman Sari

Dari benteng Vredeburg, kami pun memutuskan untuk ke Taman Sari.. Sudah tahu juga kan Taman Sari? Letaknya lumayan dekat dengan keraton, tepatnya di Jl. Taman, Kraton, Yogyakarta dan biaya masuknya hanya Rp. 4000,- murah kan?..

Masih teringat dengan jelas saat aku ke Taman Sari untuk pertama kalinya bersama Fitreanto.. Kami hanya muter-muter saja di taman sari, tanpa bisa melihat dengan dekat tempat pemandian istri raja-raja serta lorong bawah tanah #AhSudahlah.. Dan kali ini, aku harus bisa melihat Taman Sari secara keseluruhan.. Ketika kami menuju ke Taman Sari, tak diduga kamimalah mendapatkan insiden kecil mungkin akibat kecerobohan kami juga dan kami harus merelakan sejumlah uang #AhBiarkanlah.. Apes bener, wes buku ra entuk ditambah insiden kui #hadeh.. Singkat cerita kamipun sampai di Taman Sari..

Taman Sari

Kicauan Burung di Vredeburg

Awalnya berniat mencari buku untuk keperluan laporan di dekat Taman Pintar.. Tapi apalah daya ketika buku yang di cari tidak menampakkan batang hidungnya #AhSudahlah.. Akhirnya malah kita pergi jalan-jalan dan tujuan kita kali ini adalah Museum Benteng Vredeburg..


Sudah pada tahu kan Benteng Vredeburg? Letaknya yang dekat dengan kawasan Malioboro ini wajib anda kunjungi saat berada di Jogja.. Tiket masuk ke benteng ini hanya RP. 2000,- saja, murah bukan? Benteng Vredeburg ini merupakan loji tertua di Yogyakarta dari keseluruhan kompleks bangunanindis yang berada di kawasan titik nol kilometer. Benteng yang memiliki bastion di keempat penjurunya ini memiliki koleksi diorama perjuangan bangsa Indonesia untuk meraih perjuangan..
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...